Detail Cantuman Kembali

XML

Analisis Kesalahan Penggunaan Kata “本来” dan “原来” pada Mahasiswa Semester IV dan VI Program Studi Pendidikan Bahasa Mandarin dan Bahasa Mandarin di 3 Universitas di Surabaya


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kesalahan penggunan kata “本来” (běnlái) dan “原来” (yuánlái) dan mengetahui faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya kesalahan dalam penggunaan kata “本来” (běnlái) dan “原来” (yuánlái). Yang menjadi subjek dalam penelitian ini adalah 60 mahasiswa semester IV dan VI Program Studi Pendidikan Bahasa Mandarin dan Bahasa Mandarin di Universitas Widya Kartika, Universitas Negeri Surabaya, dan Universitas Kristen Petra. Penelitian ini dilakukan dengan cara membagikan kuisioner online kepada mahasiswa semester IV dan VI di Universitas Widya Kartika, Universitas Negeri Surabaya, dan Universitas Kristen Petra. Setelah melakukan penelitian, didapatkan rata-rata kesalahan pada jenis kesalahan 1 sebesar 40%, sebesar 46% pada jenis kesalahan 2, sebesar 42% pada jenis kesalahan 3, sebesar 87% pada jenis kesalahan 4, dan sebesar 47% pada jenis kesalahan 5. Hal ini disebabkan karena mahasiswa kurang memahami penggunaan dari kedua kata tersebut, kurangnya pengetahuan terhadap kedua kata tersebut, dan miripnya kedua kata tersebut.
SK.BT Ste 117 2019
SK.BT Ste 117 2019
Text
Indonesia
Universitas Widya Kartika
2019
Surabaya
LOADING LIST...
LOADING LIST...