Detail Cantuman Kembali

XML

Pengendali Suhu Air dan Derajat Keasaman Untuk Ikan Pada Akuarium Menggunakan PID Kontrol Berbasis Mikrokontroler ATMega16 Pengendali Suhu Air dan Derajat Keasaman Untuk Ikan Pada Akuarium Menggunakan PID Kontrol Berbasis Mikrokontroler ATMega16


Suhu air dan dearajat keasaman sangat berpengaruh pada aktifitas hewan air yaitu
ikan. Suhu air yang sangat dingin dapat dapat mengganggu aktifitas ikan. Suhu yang ideal lah
yang diperlukan oleh ikan tersebut. Suhu yang ideal pada ekosistem ikan tegantung pada tiaptiap
ikan. Untuk mengatasi masalah yang kerap terjadi tanpa disadari oleh pemelihara ikan
maka diperlukan alat pengendali suhu air secara otomatis. Selain itu juga nilai derajat
keasaman ( pH ) pada air juga berpengaruh, idealnya pH air adalah 6 - 8. Prinsip kerja dari
alat ini adalah mendeteksi suhu air dan pH air. Sensor LM35 untuk mendeteksi suhu air
tersebut, apabila suhu air yang terdeteksi tidak ideal maka sensor suhu akan memberikan
sinyal ke mikrokontroler dan mikrokontroler akan memberikan masukkan ke rangkaian driver
yang digunakan untuk menyalakan heater sehingga heater akan bekerja untuk memanaskan
air. Apabila suhu air sudah mencapai batas yang ditentukan maka heater akan mengurangi
panas. Selain itu juga alat ini bekerja hanya untuk memantau nilai derajat keasaman (pH)
menggunakan sensor probe pH agar dapat mengganti air jika nilai pH tidak berada di pH
ideal yang dibutuhkan ikan.

2015
SK.ELE Ari 04 2015
SK.ELE Ari 04 2015
Text
Indonesia
Universitas Widya Kartika
2015
Surabaya
xiii-77;29 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...