Detail Cantuman Kembali

XML

Pembelajaran bahasa Mandarin tentang kosakata yang berhubungan dengan alam sekitar dengan menggunakan media power point untuk siswa kelas VII School Surabaya


ABSTRAK
Dalam memacu semangat siswa dalam belajar bahasa Mandarin diperlukan metode dan
media yang dapat menarik perhatian siswa. Praktikan mencoba menggunakan alat media
pembelajaran (power point) untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Praktikan menggunakan
“pembelajaran bahasa Mandarin tentang kosa kata yang berhubungan dengan alam sekitar
dengan menggunakan media power point untuk siswa kelas VII VITA SCHOOL Surabaya”
sebagai judul tugas akhir.
Pada RPP I siswa mempelajari beberapa kosakata yang berhubungan dengan pengenalan
alam sekitar, seperti: sungai, gunung, bunga, pohon, dan lain-lain. Pada RPP I, praktikan juga
membimbing siswa agar siswa mampu menghapalkan bentuk hanzi, mampu menulis hanzi
atau huruf Mandarin dengan urutan goresan yang benar, mampu membaca atau melafal hanzi
dengan pelafalan dan intonasi yang benar. Kemudian dari setiap hanzi yang ada, siswa juga
dapat belajar untuk memahami arti, aturan penggunaannya, serta mampu menggunakannya
dalam membuat kalimat. Pada RPP I ini, untuk keterampilan mendengar, berbicara, dan
membaca. Pada RPP II ini, dilakukan tes secara tertulis bagi para siswa kelas VIIA SMP VITA
SCHOOL Surabaya. Dan pada RPP II ini, praktikan juga memiliki rencana untuk melakukan
atau mengadakan review atau pengulangan tentang materi pembelajaran pada pertemuan
sebelumnya.
Hasil evaluasi berbicara, pada RPP I, berdasarkan hasil evaluasi tes membaca atau
melafal siswa, di kelas VIIA ini terdapat 50% siswa yang nilainya dibawah 70. Sedangkan
dikelas VIIA ini, terdapat pula 50% siswa yang nilainya 70 atau diatas 70. Kemudian rata-rata
kelasnya, adalah 75%. Pada RPP II, berdasarkan tes tertulis siswa, di kelas VIIA ini, terdapat
62,5% siswa yang nilainya dibawah 70. Sedangkan dikelas VIIA ini, terdapat pula 37,5%
siswa yang nilainya 70 atau di atas 70. Kemudian rata-rata kelasnya adalah 47,125%.
Dari hasil evaluasi di atas, dapat diketahui bahwa penggunaan metode audio lingual
untuk pembelajaran keterampilan mendengar, berbicara dan membaca, serta penggunaan alat
media pembelajaran (power point) dapat membantu siswa dalam belajar bahasa Mandarin.

摘要
在鼓励或者吸引学生学习汉语的兴趣,需要一些方法和媒体来吸引学生
的注意力。 实习生尝试使用教学工具(多媒体),以改善或者提高学生的学
习成绩。 实习生选择“为泗水市VITA 学校的初中一学生使用多媒体的教学
工具来学习关于自然环境的一些词汇”来作为一个论文的题目。
在第一个教案,学生学习介绍环境的一些词汇,如: 河流、山脉、花草、
树木等。 在第一个的教案,实习生也引导学生,让学生能记住汉字的形状、
学会汉字的笔划顺序、能够用正确的发音和声调读汉字。 学生还可以了解
每个汉字的意思、能了解怎么用它、能了解它的语法、能够造句。 在第一
个教案,重点是加强学生的听力、口语与阅读方面。 在第二个教案,实习
生给泗水市VITA 学校初中一的学生们一个笔试。 然后在第二个教案,实习
生的计划就是举办了一个复习测验。
第一个教案的考试结果,根据学生的阅读考试成绩,在初中一班,有百
分之五十的学生得了七十分以下的成绩,也有百分之五十得了七十分或者七
十分以上的。 学生的平均成绩就是百分之七十五。 第二个教案,根据学生
的考试成绩,在初中一班,有百分之六十二点五的学生得了七十分以下,也
有百分之三十七点五的学生得了七十分或者七十分以上。 平均成绩就是百分
之四十七点一二五。
从以上的结果,我们可以知道,使用教学工具(power point)的方法进
行听力、口语、阅读的教学能帮助学生学习汉语。

2012
TA.BT Les 29 2012
TA.BT Les 29 2012
Text
Indonesia
Universitas Widya Kartika
2012
Surabaya
ix, 37 hal. ; 29 cm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...